Tanpa Tiket Masuk, Spot Nongkrong Yang Instagramable Di Tasikmalaya The Ten Thousand Hills, Persawahan Sejuk

- 9 Januari 2024, 11:36 WIB
rekomendasi spot nongkrong yang Instagramable tanpa tiket masuk di Tasikmalaya The Ten Thousand Hills, ada persawahan yang sejuk/Instagram @tenthousandhills/
rekomendasi spot nongkrong yang Instagramable tanpa tiket masuk di Tasikmalaya The Ten Thousand Hills, ada persawahan yang sejuk/Instagram @tenthousandhills/ /

GALAMEDIANEWS - Berikut ini spot nongkrong yang Instagramable di Tasikmalaya tanpa perlu bayar tiket masuk The Ten Thousand Hills, dengan view langsung persawahan yang sejuk.

Tasikmalaya selalu menarik dikunjungi untuk semua kalangan selain unik juga banyak tempat-tempat yang rekomendasi untuk dikunjungi, salah satunya The Ten Thousand Hills, kamu jika kesini ga perlu membayar tiket masuk alias gratis juga punya view persawahan yang sejuk.

Yuk cari tahu informasinya lebih banyak di artikel ini, dikutip GalamediaNews dari Instagram @tenthousandhills.

Tempat atau spot nongkrong di Tasikmalaya The Ten Thousand Hills merupakan area berkumpul anak-anak muda disana yang sering dikunjungi.

Baca Juga: Tempat Wisata Alam Air Terjun Kanto Lampo di Gianyar Bali Yang Hits dan Favorit Para Pelancong, Sejuk

Daya tarik utama dari spot nongkrong The Ten Thousand Hills adalah terletak pada lokasinya yang berada diatas perbukitan.

Selain itu kamu saat berkunjung ke area nongkrong ini tidak harus membayar tiket masuk, namun kamu bisa menikmati view persawahan yang sejuk.

Tempat nongkrong The Ten Thousand Hills memiliki banyak spot foto yang Instagramable banget sehingga kamu tidak akan bosan jika mencari tempat berkumpul di Tasikmalaya.
Spot nongkrong ini setiap harinya selalu ramai dikunjungi oleh anak-anak muda.

Kamu juga saat sedang berada di Spot nongkrong The Ten Thousand Hills bisa menemukan mini zooo yang di dalamnya terdapat berbagai macam jenis hewan seperti kelinci, kuda, ayam hutan, burung, rusa dan lainnya.

Halaman:

Editor: Lina Lutan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x