INSTAGRAMABLE! 5 Tempat Wisata Pantai Hits di Semarang, Rekomendasi Liburan Akhir Pekan

- 19 Januari 2024, 11:16 WIB
Ilustrasi tempat wisata pantai instagramable di Semarang/Pixabay @Lutz Dieckmann
Ilustrasi tempat wisata pantai instagramable di Semarang/Pixabay @Lutz Dieckmann /

GALAMEDIANEWS – Rekomendasi tempat wisata pantai instagramable di Semarang berikut bisa dijadikan sebagai salah satu referensi terbaik untuk menghabiskan akhir pekan di kota lumpia dengan suasana sejuk dan asri bersama keluarga.

Diantara sekian banyak destinasi wisata, tempat wisata pantai instagramable di Semarang berikut ini menjadi rekomendasi yang paling tepat untuk dikunjungi. Menawarkan suasana alam yang sejuk dengan deburan ombak sangat indah serta lokasi luas yang pastinya akan sangat tepat jika digunakan untuk berkumpul bareng keluarga.

Pada dasarnya memilih tempat wisata pantai instagramable di Semarang bukan pilihan wisata yang banyak digemari lantaran banyak yang memiliki cuaca panas. Akan tetapi saat memilih waktu berkunjung yang tepat, seperti saat pagi hari atau sore hari menjelang malam, maka wisata pantai menjadi pilihan yang paling tepat dan paling menarik.

Tempat Wisata Pantai Instagramable di Semarang

Berikut daftar rekomendasi tempat wisata pantai instagramable di Semarang yang bisa dipilih sebagai lokasi wisata saat akhir pekan sebagaimana dirangkum GalamediaNews dari YouTube JT Galeri.  

1. Pantai Baruna

Selanjutnya ada Pantai Baruna yang berada di sebelah timur sekitar 17 km dari pusat kota Semarang. Lain halnya dengan Pantai Cipta yang bisa diakses dengan mudah, Pantai Baruna ini memiliki akses jalan menuju lokasi yang lebih ekstrim lantaran beberapa jalan rusak.

Baca Juga: ENAK BANGET! 3 Rekomendasi Tempat Wisata Kuliner Karawang yang Paling Terkenal dan Wajib Dicoba

Pantai yang memiliki julukan pantai Nyamuk ini menghadirkan panorama matahari sunrise yang sangat cantik, sehingga tidak heran jika pantai satu ini bakal lebih ramai saat pagi harinya.

Untuk memasuki kawasan pantai Baruna, pengunjung hanya perlu membeli tiket masuk Rp5.000 saja dan juga uang parkir sebesar Rp5.000 untuk kendaraan roda dua dan juga Rp10.000 untuk kendaraan roda empat.

Halaman:

Editor: Lina Lutan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x