Memiliki View Instagramable, Ini dia 5 Tempat Wisata di Kabupaten Kebumen yang Bisa Menjadi Tujuan Liburan

- 26 Januari 2024, 21:50 WIB
Memiliki view instagramable, ini dia 5 tempat wisata di Kabupaten Kebumen yang bisa menjadi tujuan liburan
Memiliki view instagramable, ini dia 5 tempat wisata di Kabupaten Kebumen yang bisa menjadi tujuan liburan /Instagram @pantai_pecaron/

GALAMEDIANEWS - Kabupaten Kebumen, Jawa Tengah menyimpan kekayaan alam yang indah mempesona serta memiliki view instagramable. Oleh karenanya, tempat wisata di Kebumen yang bisa menjadi tujuan liburan. 

Adapun 5 tempat di Kebumen yang memiliki view instagramable sehingga bisa menjadi tujuan liburan, di antaranya Pantai Pecaron, Pantai Suwuk, Pantai Lampon, Gua Petruk, dan Bukit Pentulu Indah.

Tempat Wisata di Kebumen 

Ini dia 5 tempat wisata di Kebumen, Jawa Tengah yang memiliki view instagramable yang bisa menjadi tujuan liburan dengan beragam objek wisata yang beragam yaitu sebagai berikut: 

  1. PANTAI PECARON

Tempat wisata pertama yang cocok untuk healing yaitu Pantai Pecaron yang berlokasi di Hutan, Srati, Kecamatan Ayah, Kabupaten Kebumen, Jawa Tengah.

Pantai Pecaron menawarkan pesona keindahan pantai dengan suasana yang sunyi sehingga cocok untuk healing. Wisatawan dapat berkemah di pantai yang dikelilingi oleh bukit dan berjejer pohon kelapa. 

Baca Juga: Saat Liburan di Solo! Inilah 7 Tempat Wisata Paling Hits, Instagramable, View Bagus yang Wajib Dikunjungi

  1. PANTAI SUWUK

Objek wisata berikutnya bisa menjadi tujuan liburan di akhir pekan yaitu Pantai Suwuk yang berlokasi di Suwuk, Tambakmulyo, Kec. Puring, Kabupaten Kebumen, Jawa Tengah.

Halaman:

Editor: Tatang Rasyid

Sumber: Jatengprov.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x