Pemain Persib Bandung Jalani Test PCR, Teja: Semoga Rekan-rekan Lolos Test Sebelum Laga

- 10 Februari 2022, 13:29 WIB
Penjaga gawang Persib, Teja Paku Alam./Instagram/@tejapakualam
Penjaga gawang Persib, Teja Paku Alam./Instagram/@tejapakualam /

GALAMEDIA - Persib Bandung akan menjalani pertandingan melawan PSS Sleman pada lanjutan liga 1 2021/2011 yang dijadwalkan akan digelar pada Jumat, 11 Februari 2022 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Bali.

Namun menjelang pertandingan rasa khawatir pun muncul terlebih lagi para pemain harus menjalani tes PCR terlebih dahulu.

Tak terkecuali Teja Paku Alam yang merasa khawatir terhadap rekan-rekannya apibila nanti sebelum menjalani pertandingan dinyatakan positif Covid-19 dihari pertandingan.

Baca Juga: Innalillahi...Dorce Gamalama Dikabarkan Koma dan Masuk Rumah Sakit hingga Sampaikan Ini ke Rekan Artis

Berkaca dari pertandingan sebelumnya, saat Persib Bandung melawan Bhayangkara FC daftar susunan pemain ditentukan lima jam sebelum liga.

Sebab, masih harus menunggu hasil tes PCR dan hasilnya Persib pun minim persiapan dalam mengatur pola pertandingan.

Dilansir dari laman resmi klub yang diterbitkan pada, 8 Februari 2022 Teja mengatakam bahwa timnya melakukan pemanasan diruang ganti.

"Persiapan kita hanya di pemanasan dan ruang ganti," ujar Teja.

Baca Juga: Kasus Pinjol Ilegal Segera Disidangkan, Polda Jabar Limpahkan Berkas Perkara ke Kejaksaan

Halaman:

Editor: Lucky M. Lukman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x