Makanan Khas Turki yang Tidak Boleh Dilewatkan saat Berkunjung ke Sana, Ini Pilihannya

- 12 Februari 2021, 09:31 WIB
Kebab, Makanan Khas Turki
Kebab, Makanan Khas Turki /Pixabay

GALAMEDIA - Selain terkenal dengan keindah kota dan distinasi wisatanya, Turki juga terkenal dengan kulinernya juga loh. Tidak sedikit makan khas Turki yang jadi makanan favorit diberbagai macam negara, termasuk Indonesia.

Apa saja ya makanan khas Turki? Ini dia makannnya seperti yang dikutip Galamedia dari berbagai sumber:

1. Dondurma
Kamu pasti sudah enggak asing lagi kan dengan dondurma? Ya, eskrim dengan atraksi unik. Tekstur eskrim ini kenyal tetapi saat sampai dimulut eskrim ini creamy dan tetap lembut loh. Wajib dicoba dan Dondurma ini sangat populer serta mendunia karena rasa keunikannya.

Baca Juga: TERBARU, Harga Emas Hari Ini, Jumat, 12 Februari 2021 Ada yang Stabil dan Naik, Antam 2 Gram Rp1.911.000

2. Kebab
Ya, kebab Turki juga popular loh. Kebab ini merupakan gulungan roti tortila yang didalamnya terdapat daging sapi dan sayuran. Wah.. enaknya...

3. Borek
Apa ya Borek? Makanan ini terbuat dari pastry Turki yang diisi dengan sayuran, keju dan daging. Bagian atas borex ditaburi wijen hitam. Memiliki rasa asin, makanan ini bisa kamu jadikan cemilan ya.

Baca Juga: Moeldoko: Saya Pastikan Kalau Anda Lapor Tidak akan Kami Tangkap, Warga Bisa Melapor ke Kanal LAPOR.go.id.

4. Menemen
Sarapan khas Turki bernama Menemen. Ya, popular dan selalu kamu temui di Turki. Menemen berbahan telur, tomat dan paprika yang dimasak dengan bumbu rempah. Menemen biasanya disajikan dengan roti didalam panci loh. Bisa jadi pilihan menu saat kamu ke Turki ya.

Nah itulah beberapa makanan khas Turki. Bisa kamu jadikan pilihan menu saat kamu berkunjung ke Turki ya.. ***

Editor: Hj. Eli Siti Wasilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x