Muncul Tanda-tanda Penuaan Dini? Jangan Panik Dulu Bund! Yuk Intip Tips dr Reisa Agar Bebas dari Penuaan Dini

- 13 Februari 2022, 16:28 WIB
dr Reisa Broto Asmoro
dr Reisa Broto Asmoro /instagram/@p4p4ted/

Lalu apa saja cara untuk menghindari penuaan dini? Berikut caranya menurut dokter Reisa.

1. Lakukan gerakan senam wajah

Gerakan senam wajah ini jika dilakukan setiap hari bisa mengurangi kerutan-kerutan di wajah.

Baca Juga: Hari Terakhir Tes MotoGP di Mandalika, Joan Mir Muntah-muntah

- Gerakan senam dahi selama 5 detik. Caranya hanya dengan menggerakan dahi naik turun dan bola mata mengarah ke atas.
- Lakukan senam pelipis degan menempelkan tangan di area luar alis dan buka tutup mata selama 10 kali
- Lakukan senam pipi. Caranya menggembungkan pipi dan tahan selama 5 detik.
- Senam leher dan dagu. Caranya tutup mulut rapat dan mendangak ke atas lalu rasakan tarikannya dengan 5 detik.

2. Gunakan minyak zaitun

Minyak zaitun bisa diaplikasikan ke wajah pada malam hari 5 menit sebelum tidur. Lakukan pijatan ringan dengan gerakan memutar. Diamkan 5 menit dan bilas dengan air hangat.

Baca Juga: Sinopsis Ikatan Cinta 13 Februari 2022: GAWAT! Nino Tahu Reyna Hilang, Al Langsung Dikeroyok

3. Nanas

Kegunaan nanas bagi wajah yaitu agar wajah kita mendapat vitamin c dan kalium. Anda bisa menggunakannya sebagai masker dengan memblender terlebih dahulu buah tersebut.

Halaman:

Editor: Annisa Nur Fadillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah