5 Kesalahan Terbesar Orang Tua ketika Mengajari Anak Disiplin, Nomor 4 Si Kecil Bisa Kehilangan Jati Diri

- 15 Januari 2023, 15:50 WIB
Illustrasi orang tua dan anak, perhatikan 5 kesalahan buruk orang tua dalam mendisiplinkan anak
Illustrasi orang tua dan anak, perhatikan 5 kesalahan buruk orang tua dalam mendisiplinkan anak /Pexels Emma Bauso/

Namun, metode time out tidak tepat untuk anak usia 2-3 tahun. Dr Jiemi Ardian dalam video YouTubenya mengatakan, cara kerja otak anak berbeda dengan orang dewasa. 

“Otak anak berkembang dari lapis ke lapis layer. Lapisan pertama yang akan tumbuh adalah lapisan yang paling primitif yaitu sebutan kerennya otak reptil. Di sini adalah tempat seseorang mengamati adanya ancaman di sekitar tempat dia belajar merasa aman tempat untuk bereaksi fight,” kata dr Jiemi Ardian. 

Si kecil yang berusia 2-3 tahun merupakan fase ‘Gold Age’ atau umur emas dimana mereka cenderung penasaran dengan apapun yang mereka lihat dan rasakan. 

Tidak jarang, anak hyperaktif, bersikap nakal dan membuat ulah adalah bagian dari perkembangan anak. Hanya saja, kenalakan ini masih bisa Anda kendalikan. 

Baca Juga: Hati-hati! 9 Dosa Orang Tua Terhadap Anak Tanpa Disadari, No 7 Banyak Dilakukan

Jangan sampai alih-alih mengajarkan disiplin, Anda justru membuat rasa takut dan tidak aman pada anak. 

2. Membentak Anak

Cara ini tidak membantu anak menjadi lebih disiplin. Membentak si kecil justru berdampak cukup serius bagi psikologis anak. 

Sikap orang tua yang demikian, justru membuat anak diselimuti rasa takut dan sakit di dalam hatinya. Alih-alih mengajarkan disiplin, anak tidak akan mengerti pesan atau maksud apa yang orang tua sampaikan. 

Banyak penelitian menunjukkan, tindakan ini dapat berisiko anak mengalami gangguan perilaku dan depresi akibat trauma di masa kecil.  

3. Orang Tua Tidak Konsisten dalam Mengajari Anak

Berikan anak arahan yang jelas, sederhana dan realistis akan tingkah laku yang orang tua harapkan untuk dilakukannya. 

Halaman:

Editor: Imam Ahmad Fauzan

Sumber: Your Tango


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah