Kue Kering Lebaran Ini Cocok Jadi Suguhan untuk Tamu, Resep Sagu Keju Pandan Lumer dan Harum

- 28 Maret 2024, 15:15 WIB
Resep kue kering lebaran Sagu Keju Pandan. /  Instagram @fatmahbahalwan dan @karasantan.id
Resep kue kering lebaran Sagu Keju Pandan. / Instagram @fatmahbahalwan dan @karasantan.id /

- 1 btr kuning telur

- 1 sdm Pasta pandan

- 300 gr tepung Tapioka

- 2 lbr daun pandan

- 100 gr keju edam, parut

- 2 pack KARA Santan 65ml

 

Cara Membuat Sagu Keju Pandan

1. Sangrai tepung tapioka dan daun pandan dengan api kecil hingga daun pandan kering. Angkat, dinginkan

2. Kocok mentega hingga putih dan lembut masukkan gula halus, kocok rata, tambahkan kuning telur, kocok rata

3. Campur tepung Tapioka dan keju parut, tuang bertahap kedalam adonan mentega, aduk rata. Tambahkan Kara santan dan Pasta pandan, aduk lagi hingga rata

Halaman:

Editor: Feby Syarifah

Sumber: Instagram @fatmahbahalwan Instagram @karasantan.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x