Menyimpan Keindahan, 7 Tempat wisata di Kab. Bogor Ini Menjadi Rekomendasi Liburan Keluarga di Akhir Pekan

- 26 April 2024, 20:34 WIB
Kabupaten Bogor menyimpan keindahan alam, 7 tempat wisata ini menjadi rekomendasi liburan akhir pekan
Kabupaten Bogor menyimpan keindahan alam, 7 tempat wisata ini menjadi rekomendasi liburan akhir pekan / ekabo.bogorkab.go.id /

3. Goa Garunggang

Goa Garunggang merupakan goa yang unik karena berlokasi di bawah tanah tidak seperti doa lainnya. Daya tarik wisata ini adanya batuan alami yang menyerupai labirin dengan kikisan aliran air layaknya green canyon mini.

Wisata satu ini berlokasi di  Jl. Ptp Terusan, Karang Tengah, Kec. Babakan Madang, Kabupaten Bogor, Jawa Barat. Wisata ini dapat dinikmati secara gratis oleh wisatawan yang datang.

4. Legok Jamboe

Legok Jamboe merupakan taman rekreasi yang menyuguhkan berbagai wahana bermain di antaranya villa, spot-spot selfie, outbond, kolam renang, resto, dan wahana permainan, serta taman taman indah.

Tempat wisata ini berada di Kp.Pasanggrahan Desa Karyamekar, Kecamatan Cariu Kabupaten Bogor. Adapun tiket masuk agar dapat menikmati wisata yang satu ini dengan membayar sebesar Rp25 ribu - Rp50 ribu.

5. Agrowisata Kopi Rawagede

Agrowisata Kopi Rawagede menawarkan suasana alam perkebunan kopi yang dilengkapi dengan fasilitas hiburan seperti spot selfie, camping ground, homestay. sepeda air, kolam renang, jembatan apung, dan lain lain.

Tempat wisata ini berlokasi di Kp. Rawa Gede RT.004/005 Desa Sirnajaya Kec, Sukamakmur Kab. Bogor. Adapun tiket masuk untuk menikmati wisata satu ini kisaran Rp20 ribu saja.

6. Taman Fathan Hambalang

Halaman:

Editor: Heriyanto Retno

Sumber: ekabo.bogorkab.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah