Soroti Peluang Kader NU Jadi Pemimpin Indonesia, Jazilul Fawaid: NU Bisa Mengayomi Semua Kalangan

- 16 Juni 2021, 15:18 WIB
Wakil Ketua MPR dari PKB, Jazilul Fawaid.
Wakil Ketua MPR dari PKB, Jazilul Fawaid. /Humas MPR/

Meski diakui, menurutnya, hingga saat ini NU masih kerap dipusingkan dengan persoalan krisis kepemimpinan.

"Persoalan saat ini, NU belum bisa memimpin," imbuhnya.

Maka dari itu, Jazilul mengajak seluruh kader NU untuk bersama-sama mengasah kepemimpinan agar bisa menjadi pemimpin di Indonesia.

Baca Juga: Namanya Terseret Kasus Korupsi Benur, Fahri Hamzah Mengaku Rela Jadi Tersangka

"Makanya kita kader NU harus bisa menjadi pemimpin di negeri ini," pungkasnya.

Sebagai sesama tokoh NU, Umar Hasibuan atau akrab disapa Gus Umar ini turut mengaminkan pernyataan Jazilul tersebut.

"Aaamiin Mas Yai (Jazilul Fawaid)," ujar Gus Umar melalui akun Twitternya, @UmarAlChelsea.***

Halaman:

Editor: Lucky M. Lukman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x