Indonesia Ternyata Punya Wisata Balon Udara Ala Cappadocia

- 4 Januari 2022, 22:33 WIB
wisata balon udara di Indonesia Bromo Jawa Timur
wisata balon udara di Indonesia Bromo Jawa Timur /Instagram @ andcruiserstory

 Tidak bisa dipungkiri Sandiaga juga memperhatikan keselamatan yang harus diutamakan, karena ada sejumlah ketentuan agar wisata balon udara bisa sama kualitasnya dengan yang ada di luar negeri.

 Baca Juga: Kenali Cabang Olahraga Paralayang, Bukan Cuman Hobi, Kamu Bisa Jadi Atlet Indonesia!

Khususnya dari faktor keamanan dan cuaca yang paling berpengaruh. Lebih lanjut Sandiaga juga berencana melengkapi balon udara dengan seritfikat, sehingga para wisatawan bisa berbangga telah menaiki balon udara. ***

Halaman:

Editor: Dicky Mawardi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x