5 Tempat Wisata Semarang dengan Spot Foto Instagramable dan View Bagus, Cocok untuk Para Selebgram

- 1 Juni 2023, 15:03 WIB
Taman Bunga Celosia, rekomendasi tempat wisata Semarang yang instagramable./Instagram @newcelosia
Taman Bunga Celosia, rekomendasi tempat wisata Semarang yang instagramable./Instagram @newcelosia /

Beberapa spot foto cantik yang menjadi favorit pengunjung diantaranya seperti miniatur landmark, White Marine Park, Little Amsterdam, Little Korea, Taman Lampion, Piramida kaca, dan masih banyak lagi.

Untuk alamatnya, Taman Bunga Celosia ini berada di Jl. Gedong Songo Berokan, Banyukuning, Bandungan, Semarang, Jawa Tengah dan buka setiap hari pada pukul 08.00 WIB – 17.00 WIB dengan tiket masuk sebesar Rp15.000 – Rp25.000.

5. Wisata Kota Lama Semarang

Destinasi wisata dengan spot foto instagramable selanjutnya adalah Kota Lama Semarang yang menawarkan keindahan suasana kota jadul dan kuno.

Baca Juga: 5 Wisata Kuliner Legendaris di Bekasi yang Wajib Dicoba, Tawarkan Cita Rasa yang Tak Pernah Berubah

Kota Lama Semarang dulunya merupakan sebuah pusat perdagangan di masa Indonesia masih berada di bawah tekanan Belanda sekitar era 1920-an.

Bangunan tua di lokasi wisata ini masih berdiri tegak dan kokoh sehingga banyak diburu oleh para selebgram dan para traveler.

Untuk lokasinya, wisata Kota Lama Semarang berada di desa Bandarharjo, Kecamatan Semarang Utara, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah yang bisa dikunjungi 24 Jam dengan harga tiket gratis.

Nah, itulah daftar tempat wisata Semarang yang menawarkan spot foto instagramable dengan view bagus dan sangat cocok bagi mereka yang gemar berburu foto elegan dengan background estetik. ***

Halaman:

Editor: Dadang Setiawan

Sumber: YouTube iTrip IDE


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x