Rekomendasi 6 Tempat Wisata di Ciwidey, Bandung! Lengkap dengan Harga Tiket Masuknya

- 15 Agustus 2023, 14:32 WIB
Ilustrasi tempat wisata di ciwidey yang bisa kamu kunjungi saat liburan./Instagram @kawahputih_official
Ilustrasi tempat wisata di ciwidey yang bisa kamu kunjungi saat liburan./Instagram @kawahputih_official /

Kawah Putih Bandung memang memiliki suasana yang berbeda dibandingkan dengan tempat wisata lainnya. Ditambah lagi pada waktu tertentu, warna dari air yang berada di permukaan kawah cenderung berubah. Hal ini disebabkan oleh kondisi dari cuaca, suhu udara hingga kadar belerang.

Terutama pada sore hari, dengan aroma belerang yang khas menampilkan suasana yang terkadang terlihat awan cerah, namun bisa tiba tiba menjadi tebal, begitu seterusnya. Hal ini menjadi momen yang sangat menarik bagi para pengunjung.

Bila beruntung para wisatawan akan mendapatkan warna yang sangat eksotis dan menjadikan kawah ini sebagai background foto yang indah dan menarik. Harga tiket masuk untuk wisatawan domestik adalah Rp57.000, sementara untuk wisatawan asing adalah Rp110.000 (sudah termasuk angkutan pp).

Baca Juga: Dago Elos Melawan, Kapolrestabes Bandung Janji Telusuri Tindakan Anggotanya Jika Melanggar

3. Rengganis Suspension Bridge

Ketika melancong ke Ciwidey, cobalah explore keindahan dan pesona dari Rengganis Suspension Bridge. Jembatan dengan panjang sekitar 370 meter dengan ketinggian 70
meter diatas jurang akan memanjakan. Rasakan sensasi menyeberang diatas jembatan iconic Bandung satu ini untuk perjalanan dan pengalaman liburan tak terlupakan.

Harga tiket masuknya sekitar Rp 70.000, paket VIP Rp100.000 termasuk suspension bridge, kawah rengganis, situ patenggang, dan glamping lakeside (semua wahana), Untuk lokasinya, Jembatan Gantung Kawah Rengganis berada di Patengan, Kec. Rancabali, Kabupaten Bandung, Jawa Barat.

4. Kawah Rengganis

Kawah rengganis salah satu destinasi wisata alam yang sedang di incar banyak pelancong, terutama yang suka dengan tantangan. Ditempat ini tidak hanya bisa melihat pemandangan yang apik, pengunjung juga bisa berendam di air panas.

Halaman:

Editor: Dadang Setiawan

Sumber: TikTok @hayujalan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah