Tamasya Ceria Bareng Pasangan di Tempat Wisata Alam Bogor Highland Camp Curug Panjang, Kunang-Kunang

- 15 Desember 2023, 12:11 WIB
 Di Bogor asyiknya tamasya Ceria bareng pasangan di tempat wisata alam Haghland Camp Curug Panjang, ada kunang-kunang/instagram@haghlandcampcurugpanjang/
Di Bogor asyiknya tamasya Ceria bareng pasangan di tempat wisata alam Haghland Camp Curug Panjang, ada kunang-kunang/instagram@haghlandcampcurugpanjang/ / Instagram @haghlandcampcurugpanjang/

Akses menuju ke tempat wisata alam Highland Camp Curug Panjang Bogor terbilang cukup mudah dijangkau karena berada di lokasi strategis.

Yang menarik dikunjungi dari tempat wisata alam Haghland Camp Curug Panjang lainnya yaitu menyediakan banyak fasilitas dan terdapat beberapa Curug atau air terjun indah.

Di tempat wisata alam Highland Camp Curug Panjang terdapat 2 area favorit untuk camping yaitu Area camping Halimun yang bisa menampung 40 tenda camping, dan area camping Ciputri yang menampung kurang lebih 60 tenda camping.

Terakhir, satu hal yang menarik dikunjungi saat di tempat wisata alam Haghland Camp Curug Panjang yaitu terdapat spesies terbang di area kunang-kunang yang dapat dinikmati pada pagi hari satu cuaca sedang cerah.

Baca Juga: INSTAGRAMABLE Banget! 4 Tempat Wisata di Malang untuk Healing Saat Libur Natal dan Tahun Baru 2024

 

Fasilitas yang disediakan di tempat wisata alam Haghland Camp Curug Panjang cukup lengkap seperti warung makan, gazebo, toliet, area camping luas dikelilingi oleh pohon pinus, area cuci piring, parkiran luas, taman bermain dan area outbound.

Harga tiket masuk tempat wisata alam Highland Camp Curug Panjang Bogor yaitu sekitar Rp 66.000 harga ini sudah dengan sewa lahan camping peralatan nya bawa sendiri.

Sedangkan jika ingin menyewa peralatan camping lengkap, pengunjung harus membayar sebesar Rp. 100.000-Rp. 300.000.

Halaman:

Editor: Feby Syarifah

Sumber: Instagram @highlandcampcurugpanjang


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah