Jadwal Persib Series ke 2 Liga 1 2021-2022, Robert Alberts : Seri ke 2 Akan Super Menarik!

- 6 Oktober 2021, 08:43 WIB
Striker Persib Bandung Wander Luiz (kanan) dibayangi pemain Borneo FC pada lanjutan Liga 1 2021-2022 di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Banten, Kamis 23 September 2021.
Striker Persib Bandung Wander Luiz (kanan) dibayangi pemain Borneo FC pada lanjutan Liga 1 2021-2022 di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Banten, Kamis 23 September 2021. /MUHAMMAD IQBAL/ANTARA FOTO

GALAMEDIA - Persib Bandung bertekad bangkit dari kegagalan di seri pertama pekan lalu dan terus berbenah menghadapi lawan di pekan depan di seri kedua Liga 1 2021/2022.

Performa Persib menurun yang memberikan kekecewaan bagi manajemen dan Bobotoh harus segera dibenahi demi gelar juara Liga 1, hal ini menjadi PR besar bagi coach Robert Rene Alberts.

Pelatih Persib Robert Alberts mengatakan, pertandingan pertama di seri kedua akan seru Bhayangkara dinilai lawan yang kuat dari segala lini.

Baca Juga: Ini Arti Asmaul Husna: Al Mudzil, As Sami’, dan Al Bashir, Semoga Allah Mengabulkan Doa-doa Kita

“Bhayangkara saat ini memimpin klasemen. Jadi pertandingan nanti akan super menarik. Bagi kami, mereka akan menjadi lawan yang bagus untuk menunjukkan bahwa kami perlu meningkatkan kualitas penyerangan,” ujar Robert dikutip Galamedia dari laman resmi Klub Persib Rabu, 6 Oktober 2021.

Berikut jadwal Persib di series kedua Liga 1 2021/2022, venue di Jogjakarta Jawa Tengah:

Baca Juga: Harga Emas Hari Ini 6 Oktober 2021 di Pegadaian: Antam dan UBS Turun, Saatnya Invetasi

- Bhayangkara vs Persib Bandung
Sabtu 16 Oktober 2021, Kick Off 20:45 WIB
Std Moch Soebroto, Magelang

- Persib Bandung vs PSS Sleman
Jum'at 22 Oktober 2021, Kick Off 18:15 WIB
Std Manahan, Solo

Baca Juga: TERBARU! 28+ Kode Redeem FF 6 Oktober 2021, Ada Ribuan Diamond dan Special Weapon

Halaman:

Editor: Hj. Eli Siti Wasilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x