Lagu-lagu Legendaris Penuh Makna dari Nindy Ellesse

- 4 Januari 2022, 14:57 WIB
Nindy Ellesse/Instagram
Nindy Ellesse/Instagram /

GALAMEDIA – Nindyani Karyawati Pattikawa atau yang lebih dikenal Nindy Ellesse, merupakan seorang penyanyi sekaligus aktris. Kepergiannya 2 Januari 2022 kemarin, menyisakan banyak karya  musik melalui lagu-lagunya.

Lagu legendaris yang dikenal sebagian orang khususnya di Era 80 hingga 90-an. Berikut ini terdapat lagu-lagu Nindy Ellesse yang harus kamu dengar dan bisa dinikmati kapanpun!

1. Gelora Cinta

Lagu Gelora Cinta dari Nindy Ellesse sudah ditonton dan didengarkan sebanyak 1,9 juta kali di Youtube. Dalam lagu ini berisi tentang seseorang yang sedang jatuh dengan penuh semangat hingga seperti api yang berkobar.

Baca Juga: Anang Hermansyah Jalani Transplantasi Rambut di Turki: Aku Ingin Istriku Senang, Karena....

 “Takkan sirna walau kau jauh dariku. Bayangmu menjelma hadir di mataku. Ku ingin cepat bertemu.”

Dalam liriknya itu menandakan seseorang yang sedang jatuh cinta. Nindy Ellesse menyanyikan lagu ini dengan sangat merdu, diiringi musik aransemen lawas yang sangat enak didengar.

2. Kemarin

Selain Gelora Cinta, lagu lainnya yang tak kalah legendaris ialah Kemarin. Berisi tentang sebuah perpisahan sepasang kekasih yang dipertemukan kembali.

Baca Juga: Kasus Tabrak Lari Sejoli di Nagreg, Jadi Cambuk Anggota TNI untuk Patuh Hukum

Halaman:

Editor: Dicky Mawardi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x