Namanya Disebut dalam Al Quran, Ini Keistimewaan Unta yang Jarang Diketahui

- 7 Desember 2020, 06:25 WIB
Ilustrasi Unta.
Ilustrasi Unta. /Pixabay.com/blende12

GALAMEDIA - Unta menjadi salah satu hewan paling luar biasa di muka bumi ini.

Hewan yang mmampu bertahan di gurun ini, memiliki berbagai keistimewaan dibandingkan hewan lainnya.

Bahkan unta menjadi salah satu hewan yang namanya disebutkan dalam Al Quran.

Baca Juga: Pernah Ngobrol Bareng dengan Dua Menteri yang Tersandung Suap, Deddy Corbuzier: Gue yang Goblok

Dalam surat al-Ghasyiyah, Allah SWT menyebutkan beberapa ciptaan-Nya, yang salah satunya unta.

Di surat al-Ghasyiah, Allah berfirman,

أَفَلَا يَنْظُرُونَ إِلَى الْإِبِلِ كَيْفَ خُلِقَتْ . وَإِلَى السَّمَاءِ كَيْفَ رُفِعَتْ . وَإِلَى الْجِبَالِ كَيْفَ نُصِبَتْ . وَإِلَى الْأَرْضِ كَيْفَ سُطِحَتْ

Apakah mereka tidak memperhatikan unta bagaimana dia diciptakan, dan langit, bagaimana ia ditinggikan? dan gunung-gunung bagaimana ia ditegakkan? dan bumi bagaimana ia dihamparkan? (QS. Al-Ghasyiyah: 17 – 20)

Baca Juga: BMKG Ingatkan Tanggal 6-7 Desember 2020 Cuaca Buruk Diprediksi Landa Sejumlah Wilayah di Jawa Barat

Halaman:

Editor: Dadang Setiawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah