Niat Puasa Senin Kamis Lengkap dengan Arab, Latin dan Doa Berbukanya

- 9 Juni 2021, 20:21 WIB
Berikut ini niat, manfaat dan keistimewaan melaksanakan ibadah puasa Senin dan Kamis.
Berikut ini niat, manfaat dan keistimewaan melaksanakan ibadah puasa Senin dan Kamis. /Pixabay/artadyagumelar/

Artinya : “Ya Allah karena-Mu aku berpuasa, kepada-Mu aku beriman, kepada-Mu aku berserah dan dengan rezeki-Mu aku berbuka (puasa) dengan rahmat-Mu Ya Allah Tuhan Maha Pengasih”

2. اللَّهُمَّ لَكَ صُمْتُ وَعَلى رِزْقِكَ أفْطَرْتُ ذَهَبَ الظَّمأُ وابْتَلَّتِ العُرُوقُ وَثَبَتَ الأجْرُ إِنْ شاءَ اللَّهُ تَعالى

'Allahumma laka shumtu wa'ala rizqika afthortu dzahaba-dh-dhama'u wabtalatil 'uruqu wa tsabatal ujru insya-Allah ta'ala'

Artinya: "Ya Allah, untuk-Mu lah aku berpuasa, atas rezeki-Mu lah aku berbuka. Telah sirna rasa dahaga, urat-urat telah basah, dan (semoga) pahala telah ditetapkan, insya Allah,"

3. Doa berbuka puasa dari riwayat HR Abu Dawud

ذَهَبَ الظَّمَـأُ، وابْــتَلَّتِ العُرُوقُ، وثَــبَتَ الأَجْرُ إِن شَاءَ اللهُ

'Dzahabaz zhama'u wabtallatil 'uruqu wa tsabatal ajru, insyaallah'

Artinya: "Telah hilang rasa haus, dan urat-urat telah basah serta pahala telah tetap, insya Allah."

Baca Juga: Tidak Hadir, Komnas HAM Kembali Panggil KPK Untuk Diperiksa, Ferdinand Hutahaean : Komnas Jangan Dungu

Untuk diketahui, puasa Senin Kamis memiliki manfaat tersendiri dibandingkan puasa lainnya. Dari Abu Hurrairah Radiallahu anhu, Rasulullah Shallallahu Alaihi Wassalam pernah berkata :

Halaman:

Editor: Dicky Aditya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x