Resep dan Cara Membuat Donat Empuk Murah Meriah Dijamin Ketagihan

- 22 Oktober 2021, 07:27 WIB
Resep donat empuk
Resep donat empuk /Tangkap layar YouTube CR COOK

3. Masukkan mentega, uleni dengan ujung jari hingga teksturnya berpasir.

4. Setelah semuanya telah tercampur rata dan sudah menjadi adonan Donat lubangi bagian tengah adonan dan tuangkan telur ke dalamnya.

5. Aduk dengan tangan dan uleni ke satu arah sambil tuangkan larutan gula-garam sedikit demi sedikit dan uleni terus hingga adonan sedikit mengeras dan dapat di bentuk.

Baca Juga: Sinopsis Buku Harian Seorang Istri 22 Oktober 2021: Buntuti Friska, Roni Tahu Soal Junior Asli

6. Adonan Donat kemudian di diamkan selama 1 jam supaya mengembang terlebih dahulu.

7. Setelah sedikit mengembang kemudian kempiskan adonan uleni kembali adonan dan ambil adonan sekitar 40 g, lalu bulatkan.

8. Tutup adonan donat dengan kain dan biarkan selama 30 menit hingga mengembang.

9. Setelah itu goreng dalam minyak panas hingga matang dan kecokelatan.

10. Saat melakukan penggorengan untuk melubanginya cukup dengan lidi atau sumpit, putar-putar lubang tengahnya setelah agak kecoklatan angkat dan tiriskan.

11. Terakhir taburi dengan topping sesuai selera dan Donat siap disajikan.***

Halaman:

Editor: Hj. Eli Siti Wasilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah