7 Kota Paling Berpolusi di Indonesia, Nomor 5 dan 7 Bikin Kaget karena Dicap Kota Bersih

- 3 November 2021, 19:55 WIB
ilustrasi polusi udara.
ilustrasi polusi udara. /pixabay/

GALAMEDIA – Selain korupsi dan utang, polusi juga menjadi salah satu masalah yang tengah dihadapi oleh Indonesia.

Banyaknya kendaraan bermotor, pabrik, dan perokok telah membuat polusi di Indonesia semakin parah.

Dari banyaknya kota di Tanah Air, ternyata ada tujuh kota yang disebut sebagai kota polusi di Indonesia.

Penilaian ini berdasarkan kategori warna, yakni hijau (baik), biru (sedang), kuning (tidak sehat), merah (sangat tidak sehat), dan hitam (berbahaya) serta penilaian poin per 100.

Baca Juga: Tagar #ArogansiFPI Trending Usai PA 212 Siap Gelar Reuni Akbar 212, Netizen Anggap FPI Intervensi Hukum HRS

Dilansir melalui kanal YouTube TRENDING SEPULUH, berikut tujuh kota dengan tingkat polusi paling tinggi di Indonesia.

7. Surabaya

Siapa yang menyangka bila Surabaya akan masuk ke dalam daftar ini. Surabaya memiliki 40,6 poin dan masuk ke dalam kategori kuning.

Sebagai kota industri dan kota metropolitan, polusi dari pabrik dan kendaraan bermotor menjadi penyumbang besar kualitas udara yang buruk.

Halaman:

Editor: Lucky M. Lukman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x