Resep dan Cara Membuat Mie Goreng Chinese Food yang Halal dan Hao Chi!

- 11 November 2021, 15:09 WIB
Mie Goreng ala Chinese food//instagram.com/numpangsaveresep.i
Mie Goreng ala Chinese food//instagram.com/numpangsaveresep.i /

GALAMEDIA - Makanan khas China atau Chinese food sudah tidak perlu diragukan lagi rasanya.

Rasa khas yang ditawarkan sangat akrab di lidah orang Indonesia, karena bumbu yang digunakan tidak berbeda jauh seperti mie goreng.

Siapa yang gak kenal bakmi, sajian perpaduan budaya Tiongkok yang kemudian diadaptasi masyarakat Indonesia dengan bumbu dan rempah 

Baca Juga: Digelar Bertepatan dengan Hari Pahlawan, Berikut Deretan Pemenang FFI 2021: Film Penyalin Cahaya Sapu Bersih

Sekarang, mie yang digunakan sebagai bahan utama bakmi tidak jauh berbeda dengan mi pada umumnya.

Hanya  penambahan bumbu dan bahan pelengkap yang membedakan bakmi.

Bakmi yang terkenal selain bakmi Jawa adalah bakmi asli Chinese.

Yang menjadikan mie ini bercita rasa khas Chinese food adalah penambahan kecap asin, minyak wijen, dan teknik memasaknya yang menggunakan wok alias wajan dan api yang besar.

Baca Juga: Hukuman eks Menteri KKP Edhy Prabowo Diperberat Menjadi 9 Tahun Penjara, Mahfud MD: Ini Berita Baik!

Buat kamu yang  penasaran apa bahan dan bagaimana membuat bakmi goreng ala Chinese food yang halal dan hao chi, berikut langkah mudah yang dapat kamu coba di rumah.

Bahan-bahan:

- 250 gr mie basah, ini adalah kunci mie goreng ala chinese food, lebih enak menggunakan mie basah tapi kalau tidak ada bisa menggunakan mie telur yang direbus lalu tiris kan

- 1 butir telur, kocok lepas

- sawi atau pak coy sesuai selera

- 100 gr udang kupas

- 100 gr kekian (skip kalau tidak ada)

-  bakso ikan iris tipis

- 100 gr ayam iris tipis

- 1/2 buah bawang bombay

- 2 siung bawang putih

- 1 batang daun bawang

Baca Juga: Siti Badriah Ulang Tahun Ke-30, Krisjiana Baharudin Bagikan Potret Mesra dan Tulis Ini untuk Sang Istri

Bumbu khas mie goreng ala Chinese food:

- 1 sdm kecap inggris

- 1 sdm kecap asin

- 1 sdm kecap manis

- 1 sdm kecap ikan

- 1 sdm saus tiram

- 1 sdm kecap raja rasa

- 2 sdm minyak wijen

(Campur semuanya dalam mangkuk kecil)

- Merica

- Penyedap rasa kalau suka

Halaman:

Editor: Mia Fahrani

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x