6 Penyebab Kulit Kering, Berikut Solusi dari dr. Naomi Laura Hutapea

- 6 Januari 2022, 21:30 WIB
Cara Merawat Kulit Agar Tetap Sehat oleh dr. Naomi Laura Hutapea.
Cara Merawat Kulit Agar Tetap Sehat oleh dr. Naomi Laura Hutapea. /Tangkapan layar kanal YouTube/SKWAD Health

Dimana perubahan cuaca dapat menyebabkan perubahan pada kelembapan udara. Pada cuaca yang semakin dingin itu akan menyebabkan kelembapan udara semakin turun yang bisa menyebabkan kulit semakin kering.

2. Mandi dengan air panas dalam durasi yang lama

Karena air panas dapat mengurangi minyak alami yang berfungsi untuk melindungi kulit kita, jadi kalau mandi dengan air panas harus diperhatikan durasinya.

3. Sabun

Gunakanlah sabun yang tidak mengandung bahan kimia berbahaya dan jangan memakai spons atau sikat yang bersifat keras, karena dapat mengurangi kelembaban alami kulit kamu, serta dapat menyebabkan iritasi.

4. Sinar Matahari

Berada dibawah sinar matahari dalam jangka waktu yang lama dapat menyebabkan kulit kamu menjadi kering. Oleh karena itu, jangan lupa untuk selalu menggunakan tabir surya.

Baca Juga: Ferdinand Hutahaean Bakal Lapor Balik ke Polisi, Ketua KNPI: Seribu Laporan, Tak Akan Membuat Ciut Nyali Saya

5. Obat-obatan

Beberapa obat dapat memiliki efek samping membuat kulit kering. Seperti obat-obat tekanan darah tinggi atau diuretik dan obat-obatan jerawat seperti retinoid.

Halaman:

Editor: Dicky Aditya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x