Doa Malam Nisfu Syaban, Baca Setelah Laksanakan Sholat Nisfu Syaban Lengkap Beserta Artinya

- 17 Maret 2022, 19:22 WIB
Di malam Nisfu Syaban sebagian ulama menyarankan untuk melaksanakan sholat sunnah, setelah sholat Magrib.
Di malam Nisfu Syaban sebagian ulama menyarankan untuk melaksanakan sholat sunnah, setelah sholat Magrib. /

GALAMEDIA - Berikut adalah doa malam Nisfu Syaban.

Di malam Nisfu Syaban sebagian ulama menyarankan untuk melaksanakan sholat sunnah, setelah sholat Magrib.

Seperti diketahui, malam Nisfu Syaban yang jatuh pada Kamis 17 Maret 2022 merupakan waktu terbaik untuk melaksanakan sholat dan juga menjatakan doa.

Sebab di malam Nisfu Syaban Allah SWT memberikan perhatian khusus bagi umatnya yang mengerjakan ibadah termasuk memohon doa.

Keutamaan malam Nisfu Syaban sendiri pernah disampaikan oleh penceramah Ustadz Abdul Somad.

"Allah memberikan perhatian khusus pada malam Nisfu Syaban,”katanya sebagaimana dilansir Galamedia dalam ceramahnya dikutip dari YouTube taman surga.net, Kamis 17 Maret 2022.

Baca Juga: Resep Puding Jeruk Cocok Untuk Di Jadikan Menu Berbuka Puasa

Saking istimewanya malam Nisfu Syaban, siapa saja yang memohon doa, maka Allah SWT akan mengampuninya.

Sebab malam Nisfu Syaban sendiri sering disebut sebagai lailatuf maghfirah atau malam pengampunan.

Halaman:

Editor: Dicky Aditya

Sumber: NU


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x