Naskah Khutbah Jumat Singkat Akhir Bulan Syawal: Tips Mendapatkan Ketenangan Hati atau Obat Galau

- 27 Mei 2022, 06:30 WIB
Naskah Khutbah Jumat Singkat Akhir Bulan Syawal: Tips Mendapatkan Ketenangan Hati atau Obat Galau
Naskah Khutbah Jumat Singkat Akhir Bulan Syawal: Tips Mendapatkan Ketenangan Hati atau Obat Galau /pixabay.com/kirill_sobolev

GALAMEDIA - Berikut disajikan contoh naskah khutbah Jumat singkat menjelang akhir bulan Syawal.

Dilansir Galamedia dari ngaji.id, khutbah Jumat di bawah ini akan membahas mengenai tips mendapatkan ketenangan hati.

Berikut naskah khutbah Jumat mengenai tips mendapapatkan ketenangan hati atau obat galau.

Jamaah sholat Jumat hafidhakumullah,

Sebagian orang, bahkan mungkin banyak, mencari kedamaian hati atau ketenangan jiwa dengan cara pergi ke tempat-tempat yang jauh dari orang banyak. Ke tempat-tempat yang dianggap bisa menenangkan hati dan pikiran.

Ketahuilah bahwasanya di dalam Islam, Allah Subhanahu wa Ta’ala telah memberikan tips agar hati kita tenang. Allah Subhanahu wa Ta’ala berfirman;

الَّذِينَ آمَنُوا وَتَطْمَئِنُّ قُلُوبُهُمْ بِذِكْرِ اللَّهِ ۗ أَلَا بِذِكْرِ اللَّهِ تَطْمَئِنُّ الْقُلُوبُ

“(yaitu) orang-orang yang beriman dan hati mereka menjadi tenteram dengan mengingat Allah. Ingatlah, hanya dengan mengingati Allah-lah hati menjadi tenteram.” (QS. Ar-Ra’d[13]: 28)

Baca Juga: Gelaran Formula E Jakarta Telan Anggaran hingga Rp130 Miliar

Halaman:

Editor: Annisa Nur Fadillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x