5 Tanda Anda Harus Turunkan Berat Badan, Jarang Disadari Banyak Orang

- 25 Desember 2022, 14:20 WIB
Ilustrasi tanda kelebihan berat badan yang bisa berpengaruh pada kesehatan.
Ilustrasi tanda kelebihan berat badan yang bisa berpengaruh pada kesehatan. /pixabay


GALAMEDIANEWS - Tubuh akan memberikan signal jika kita harus menurunkan berat badan, apa tandanya?

Kelebihan berat badan bukan hanya mempengaruhi penampilan, tapi juga bisa berefek pada kesehatan Anda.

Salah satu tanda kelebihan berat badan yakni cepat merasa lelah saat beraktivitas. Jika merasakan hal tersebut sebaiknya segera turunkan berat badan.

Baca Juga: Naruto Remake 17 Desember 2022, dan Beginilah Persepsi tentang Anime Boruto

Selain hal tadi, ada 5 tanda Anda kelebihan berat Badan. Berikut tanda-tandanya seperti dilansirkan laman Eat This:

1. Tekanan Darah Tinggi

Penyakit kronis yang paling sering diderita orang yang kelebihan berat badan diantaranya tekanan darah tinggi. Jika kondisi ini terjadi Anda berisiko terkena stroke, penyakit jantung, penyakit ginjal dan lainnya.

Ada banyak obat yang dapat Anda gunakan untuk mengobati tekanan darah tinggi, namun salah satu hal terpenting yang harus dilakukan untuk mengelolanya adalah menurunkan berat badan.

Baca Juga: Temani Liburan Natal dan Tahun Baru, Film Glass Onion A Knives Out Mystery Tayang di Netflix, Intip Sinopsis

2. kadar Kolesterol Naik

Halaman:

Editor: Reza Rafaeza


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x