PERISTIWA 26 DESEMBER Gempa dan Tsunami Hancurkan Aceh, 280 Ribu Jiwa di 14 Negara Melayang

- 25 Desember 2022, 18:35 WIB
Ilustrasi - Peristiwa 26 Desember Gempa dan Tsunami Hancurkan Aceh, 280 Ribu Jiwa di 14 Negara Melayang.
Ilustrasi - Peristiwa 26 Desember Gempa dan Tsunami Hancurkan Aceh, 280 Ribu Jiwa di 14 Negara Melayang. /Pixabay/Wikilimages

Gempa bumi megathrust bawah laut terjadi ketika Lempeng Hindia didorong ke bawah oleh Lempeng Burma dan memicu serangkaian tsunami mematikan di sepanjang pesisir daratan yang berbatasan dengan Samudra Hindia.

Baca Juga: Bocoran Sinopsis Kupu Kupu Malam Episode 7B, Benarkah Laura Tidak Memilih Raffi atau Arief tapi Laki-laki Ini?

Tsunami
Gempa 9.0 SR itu kemudian menimbulkan gelombang tsunami yang tingginya mencapai 30 meter.

Setelah beberapa bulan pasca kejadian, gempa dan tsunami menewaskan 230.000 – 280.000 jiwa di 14 negara.

Gempa dan tsunami ini merupakan salah satu bencana alam paling mematikan sepanjang sejarah.

Indonesia adalah negara yang dampaknya paling parah selain Sri Lanka, India, dan Thailand.

Ini adalah gempa bumi terbesar ketiga yang pernah tercatat di seismograf dan durasi patahan terpanjang sepanjang sejarah (antara 8,3 dan 10 menit).

Baca Juga: Budayawan Betawi Ridwan Saidi Wafat, Ini Profil dan Perjalanan Karir, Pernah Dikritik Warga Ciamis

Gempa ini menyebabkan seluruh planet Bumi bergetar 1 sentimeter (0,4 inci) dan memicu aktivitas gempa di berbagai wilayah, termasuk Alaska.

Terburuk
Menurut U.S. Geological Survey, sebanyak 227.898 orang meninggal dunia akibat bencana ini.

Halaman:

Editor: Usman Alwasim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x