Tata Cara Mengerjakan Sholat Tahajud Lengkap dengan Niat, Bacaan Surat, dan Doa Setelah Sholat

- 10 Maret 2023, 20:51 WIB
Cara mengerjakan sholat Tahajud lengkap mulai dari niat hingga doa setelah sholat.
Cara mengerjakan sholat Tahajud lengkap mulai dari niat hingga doa setelah sholat. /Pexels@MichaelBurrows/

Adapun untuk cara mengerjakan sholat tahajud ini tidak jauh berbeda dengan cara mengerjakan sholat sunnah pada umumnya, yaitu dengan dua rakaat salam.

Hanya saja yang membedakan adalah waktu mengerjakannya. Waktu untuk mengerjakan sholat Tahajud adalah pada pertengahan malam setelah bangun dari tidur.

Bacaan Niat Sholat Tahajud

Adapun untuk bacaan niat sholat Tahajud yang harus dibaca adalah sebagai berikut ini:

 أُصَلِّيْ سُنَّةَ التَهَجُّدِ رَكْعَتَيْنِ لِلّٰهِ تَعَالَى  

Ushallii sunnatat tahajjudi rak‘ataini lillaahi ta'aalaa

Artinya: Aku sengaja mengerjakan sholat Tahajud sunnah dua rakaat karena Allah ta'ala.

Niat sholat ini tidak hanya diucapkan secara lisan saja, melainkan juga harus dibaca dalam hati bersamaan dengan takbiratul ihram.

Baca Juga: One Piece Chapter 1077: Topi Jerami Dapat Alasan Bertahan di Egghead Karena Salah Satu Vegapunk Diserang

Bacaan Surat dan Doa Setelah Sholat

Halaman:

Editor: Shiddik Zaenudin

Sumber: YouTube IRSSAT Official


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x