Bukan Gif Bukan Video, Gambar Tak Berhenti Bergerak Netizen Dibuat Puyeng..

- 4 Agustus 2020, 10:48 WIB
DailyMail
DailyMail /

GALAMEDIANEWS - Ilusi optik sebuah gambar sesusunan kotak berwarna abu yang tak biasa membuat warganet bingung jika bukan aneh. Ini karena tak sedikit yang meyakininya gif, bukan gambar. Pasalnya apa pun itu, tampak bergerak-gerak seiring gerakan mouse.

Bahkan sekilas pun gambar statis yang menampilkan kotak abu-abu tadi terlihat bergoyang. Dilihat berkali-kali, sebagian mengaku pusing. Dan ternyata objek unik ini benar-benar gambar bukan gif apalagi video. Mendapat puluhan ribu like di Reddit, persoalannya kini mengapa bisa si gambar bergerak-gerak.

Try it.
Try it.

Baca Juga: Ikuti Mario Gomez, Jonathan Bauman pun Ikut-ikutan Hengkang dari Arema FC

Contoh lain objek dengan anomali gerakan.
Contoh lain objek dengan anomali gerakan. ? Akiyoshi KITAOKA

Baca Juga: Video Anji Mewawancarai Hadi Pranoto Soal Obat Virus Corona Dihapus, YouTube Berikan Penjelasan

Dikutip Galamedianews dari DailyMail, Selasa (4 Agustus 2020) ternyata gambar bergerak karena efek  anomali gerakan. Ini terjadi ketika beberapa bagian gambar  tampak tertinggal di belakang saat bagian lainnya terkesan melakukan gerakan.

Artinya, beberapa bagian gambar akan terus bergerak untuk periode waktu yang singkat ketika bagian lainnya diam. Dan ketika gambar pertama mulai bergerak ke arah berlawanan, bagian lain gambar tak bergerak untuk sementara waktu.

Well, whatever it means... enjoy the illusion!

Editor: Mia Fahrani

Sumber: Daily Mail


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x