13 SMK di Bandung Jurusan Tata Boga Terbaik dengan Prospek Kerja Menjanjikan, Diantaranya SMK MPV ARS

- 14 November 2023, 06:50 WIB
13 SMK di Bandung jurusan Tata Boga terbaik dengan prospek kerja menjanjikan
13 SMK di Bandung jurusan Tata Boga terbaik dengan prospek kerja menjanjikan /Instagram @smk_mpvars/
  1. Ilmu Gizi
  2. Tata Hidang
  3. Keamanan Pangan (Sanitasi, Higienis dan Keselamatan Kerja)
  4. Pengetahuan Bahan Makanan
  5. Boga Dasar
  6. Pengolahan dan Penyajian Makanan Indonesia dan Kontinental
  7. Produk kreatif dan kewirausahaan
  8. Produk Cake dan Kue Indonesia
  9. Produk Pastry dan Bakery
  10. Kepariwisataan
  11. Simulasi dan Komunikasi Digital

Prospek Kerja SMK Jurusan Tata Boga

  1. Pilihan pertama yang bisa kamu pilih setelah lulus dari Jurusan Tata Boga Ialah menjadi koki.
  2. Bisa juga bekerja di sebuah perusahaan yang bergerak di bidang konsultan gizi dan pangan.
  3. Jika kamu ingin menjadi chef namun belum percaya diri, kamu bisa mengambil pekerjaan sebagai asisten koki.
  4. Untuk kamu yang tertarik bekerja di hotel, kamu bisa memilih untuk menjadi pelayan restoran di hotel.
  5. Jika kamu berjiwa pebisnis, kamu bisa menjadi wirausaha dengan membuka bisnis kuliner kamu sendiri.
  6. Kalau kamu senang dengan cara membuat minuman, kamu bisa menjadi seorang barista.

Dilansir dari pklsmk, berikut 13 SMK Jurusan Tata Boga terbaik di Bandung dengan prospek kerjaan yang menjanjikan

Baca Juga: Daftar SMK Swasta di Bandung, Berikut Alamat, Telepon dan Jurusan, Salah Satunya SMK MVP ARS INTERNASIONAL

13 SMK di Bandung dengan Jurusan Tata Boga terbaik

  1. SMKS MVP ARS Internasional Bandung
  2. SMK Negeri 9 Bandung.
  3. SMK Negeri 15 Bandung.
  4. SMK BPP Bandung.
  5. SMK Bahagia Bandung.
  6. SMK ICB Cinta Wisata Bandung.
  7. SMK RA Kartini Bandung.
  8. SMK SMIP YPPT Bandung.
  9. SMK Tadika Puri Bandung.
  10. SMK Pariwisata Telkom Bandung.
  11. SMKS Muslim 2 Bandung.
  12. SMKS Madya Bandung.
  13. Keterampilan SMKS Cipta Bandung.

Itulah 13 SMK di Bandung dengan jurusan Tata Boga terbaik dengan prospek kerja menjanjikan.***

Halaman:

Editor: Tatang Rasyid

Sumber: liputan pklsmk


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah