3 Hari Lagi Memasuki Malam Nisfu Syaban, Perbaikilah Sholat Kita

- 22 Februari 2024, 06:03 WIB
Ilustrasi sholat.
Ilustrasi sholat. /Pikiran Rakyat/Oktaviane Putri Vadilah/Oktaviane Putri Vadilah

Dzuhur : 12.07 WIB

Ashar    : 15.14 WIB

Magrib : 18.19 WIB

Isya       : 19.25 WIB

“Mereka yang dapat menjalankan shalotnya yang lima waktu dengan baik merupakan orang-orang yang sangat beruntung. Sebagaimana firman Allah Subhanahu Wa Ta’ala dalam surat Al Mu’minun, yang artinya; “Sungguh beruntung orang-orang yang beriman. (yaitu) orang yang khusyuk dalam sholatnya”. Hari ini memasuki tanggal 12 di bulan Syaban yang berarti tinggal 3 hari lagi kita bertemu Malam Nisfu Syaban, perbaiki terus sholat kita,” pungkas Ustad Didi Saefulloh.***

Halaman:

Editor: Heriyanto Retno


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah