Malas Siapin Takjil Puasa yang Ribet? Langsung Cek Resep Es Kuwut Praktis dan Segar Ini Aja! 

- 28 Februari 2024, 16:52 WIB
Takjil puasa anti ribet, resep Es Kuwut Praktis.
Takjil puasa anti ribet, resep Es Kuwut Praktis. /YouTube Frisian Flag Indonesia/
 

GALAMEDIANEWS - Hal yang wajar jika kita merasa terlalu lelah saat menyajikan takjil puasa dan hidangan sahur setiap hari. Jika kini Anda sedang merasa malas menyajikan hidangan berbuka yang ribet, maka resep Es Kuwut Praktis dan segar ini solusinya! 

Resep minuman manis dengan bahan sederhana ini tidak menghabiskan waktu yang lama dalam penyajiannya. Sehingga Es Kuwut Praktis ini dijamin anti ribet tetapi rasanya tentu enak dan segar, cocok jadi takjil puasa di rumah. 

Selain itu, resep Es Kuwut Praktis ini juga tidak menggunakan bahan yang rumit. Semua bahannya mudah dijangkau dan cukup ekonomis. Minuman manis ini jika dijadikan takjil puasa, dijamin akan jadi favorit keluarga karena rasanya yang istimewa. 

Mengutip dari unggahan di kanal YouTube Frisian Flag Indonesia berjudul “Resep Es Kuwut – Resep MANTUL (Manis Nikmat dalam Tujuh Langkah)”, pada 16 April 2021. Mari kita lihat resep lengkap Es Kuwut Praktis dan segar ini! 

Bahan - Bahan

- 250 gr melon

- 2 buah jeruk nipis iris tipis

- 500 ml air kelapa

- 150 ml sirup melon

- 150 ml Frisian Flag Susu Kental Manis Full Cream GOLD yang Nikmat

Halaman:

Editor: Dicky Aditya

Sumber: YouTube Frisian Flag Indonesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah