Cara Mencegah Tikus Nyaman Tinggal di Rumah Kita

- 10 Maret 2024, 10:15 WIB
ILUSTRASI tikus.
ILUSTRASI tikus. /Unsplash/Joshua J. Cotten

Baca Juga: RESMI DIBUKA! Mudik Gratis Lebaran 2024 Dishub Jabar, Buruan Daftar Kuota Terbatas

Umpan yang digunakan bisa menggunakan kelapa bakar atau makanan yang menyesuaikan makanan yang biasa di konsumsi tikus di sekitar kita.

Tikus yang masuk perangkap dapat segera dimatikan dengan cara menenggelamkan perangkap beserta tikusnya ke dalam air yang diberi disinfektan klorin. Bangkai tikus dikubur dalam tanah (kedalaman ± 1 m).

Pengendalian tikus membutuhkan kerjasama seluruh anggota keluarga dan masyarakat di lingkungan sekitar untuk mencegah tikus mendapatkan tempat berlindung, bersarang, dan mendapatkan makanan secara berkelanjutan.

Pengendalian tikus menjadi salah satu langkah awal melindungi diri dari penyakit. Jaga diri dan keluarga dari penyakit yang disebabkan oleh hewan pengerat dengan terus meingkatkan kebersihan lingkungan.***

Halaman:

Editor: Lucky M. Lukman

Sumber: Kemkes. go. id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah