Jengah Kasus Corona Tetap Tinggi, Bupati Instruksikan Penegakan Hukum di Sumedang Ditingkatkan

- 26 Februari 2021, 17:04 WIB
Bupati Sumedang, H. Dony Ahmad Munir./Ade Hadeli/Galamedia
Bupati Sumedang, H. Dony Ahmad Munir./Ade Hadeli/Galamedia /

Sedangkan pelaksanaan vaksinasi tahap satu untuk nakes (tenaga kesehatan), berdasarkan data, sudah sesuai sasaran diangka 92 persen.

"Masih ada beberapa yang belum divaksin, atau harus ditunda karena ada kebijakan yang berubah. Kemudian kondisi beberapa nakes sedang dinas dan terkonfirmasi positif," katanya.

Baca Juga: Tuntut Diproses Secara Hukum, KAMI Minta Jokowi Mengundurkan Diri Sebagai Presiden

Adapun untuk pelaksanaan vaksinasi Covid-19 tahap kedua, kata Dadang, rencananya akan dilaksanakan minggu depan, dengan prioritas untuk para pemberi pelayan publik, mulai dari TNI, Polri, para pejabat Negara, ASN, termasuk para wartawan.

"Vaksin yang diberikan pusat pemerintah pusat melalui Kemenkes 16.660 vaksin untuk 8.000 dosis. Vaksinya sudah datang saat ini disimpan di Bio Farma. Tanggal pelaksanaannya masih menunggu,” ujarnya.***

Halaman:

Editor: Lucky M. Lukman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x