57 Kota dan Kabupaten Baru di Indonesia, Tak Lama Lagi Akan Disahkan oleh Pemerintah

- 14 April 2021, 19:17 WIB
Ilustrasi kota.
Ilustrasi kota. /Pixabay/OpenClipart-Vectors

Provinsi Sulawesi Utara ada tiga, yakni Kota Tahuna, Kabupaten Talaud Selatan, dan Kota Langowan.

Provinsi Gorontalo ada tiga, yakni Kabupaten Boliyohuto, Kabupaten Panipi, dan Kabupaten Gorontalo Barat.

Provinsi Sulawesi Selatan ada satu, yakni Kabupaten Bone Selatan.

Baca Juga: Polemik Reshuffle, Mendag Mendadak Berhasil Ekspor Produk Ini ke Australia

Provinsi NTB ada satu, yakni Kabupaten Lombok Selatan.

Provinsi NTT ada dua, yakni Kabupaten Adonara dan Kota Maumere.

Provinsi Maluku Utara ada dua, yakni Kabupaten Wasile dan Kabupaten Kepulauan Obi.

Provinsi Papua Barat ada sembilan, yakni Kabupaten Malomoi, Maibratsau, Raja Ampat Utara, Raja Ampat Selatan, Raja Maskona, Okas, Manokowari Barat, Imekko, dan Kota Manokwari.

Provinsi Papua ada 11, yakni, Kabupaten Mimika, Nabire, Puncak, Puncak Jaya, Dogiyai, Deiyai, Intan Jaya, Paniai, Asmat, Boven Digoel, Merauke, dan Mappi.***

Halaman:

Editor: Lucky M. Lukman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x