Bom Guncang Mega Kuningan Jakarta, Hotel JW Marriott dan Ritz-Carlton Jadi Sasaran, 9 Tewas pada 17 Juli 2009

- 17 Juli 2021, 06:32 WIB
Ilustrasi ledakan bom. Pada 17 Juli 2009, bom mengguncang kawasan Mega Kuningan Jakarta dan menewaskan sebanyak 9 orang.
Ilustrasi ledakan bom. Pada 17 Juli 2009, bom mengguncang kawasan Mega Kuningan Jakarta dan menewaskan sebanyak 9 orang. /PIXABAY / kingmaphotos/

1996
TWA Penerbangan 800 adalah sebuah pesawat Boeing 747 yang jatuh di Samudera Atlantik dekat Pulau Long pada 17 Juli 1996.

Kecelakaan ini menewaskan seluruh penumpangnya yang berjumlah 212 penumpang dan 18 awak.

Pesawat tersebut sedang dalam perjalanan dari New York City menuju Paris saat terbang.

Namun saat terjadi peristiwa tersebut pesawat tiba-tiba meledak di udara tepatnya di Pulau Long dan terjun ke laut, terletak 20 mil bagian tenggara timur.

Ini terjadi karena bahan bakar avtur menguap yang kemudian menyebabkan ledakan akibat korsleting pada kabel listrik di bagian tangki bahan bakar sayap tengah.

Baca Juga: SBY Muncul di Film 'The Tomorrow War', Warganet: Kenapa Bukan Jokowi?

2006
Gempa berkekuatan 6,5 Magnitudo di selatan laut Jawa yang mengakibatkan terjadinya tsunami yang merenggut nyawa lebih dari 500 jiwa.

2007
TAM Linhas Aéreas Penerbangan 3054 kecelakaan seusai mendarat di Bandar Udara Congonhas, Sao Paulo, Brasil.

Sebanyak 187 penumpang dan awak pesawat tewas sedangkan 12 lainnya menjadi korban jiwa di darat.

2009
Pengeboman Jakarta 2009 (disebut juga Pengeboman Mega Kuningan 2009) adalah peristiwa ledakan bom di hotel JW Marriott dan Ritz-Carlton di kawasan Mega Kuningan, Jakarta Selatan, hari Jumat, 17 Juli 2009, sekitar pukul 07.47 sampai 07.57 WIB.

Halaman:

Editor: Lucky M. Lukman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah