Sebut Aturan Karantina di Indonesia Sering Berubah-ubah, Susi Pudjiastuti: Akhirnya Banyak yang Tidak Patuh

- 16 Desember 2021, 17:36 WIB
Mantan Menteri Kelautan dan Perikanan RI, Susi Pudjiastuti. /Instagram.com/@susipudjiastuti115
Mantan Menteri Kelautan dan Perikanan RI, Susi Pudjiastuti. /Instagram.com/@susipudjiastuti115 /

Dalam unggahannya, Susi Pudjiastuti menilai bahwa proses karantina merupakan tahap terpenting di masa pandemi covid-19.

Namun sayangnya, dikatakan Susi Pudjiastuti aturan karantina tersebut justru sering berubah-ubah.

Baca Juga: Anggota DPR Langgar Aturan, Ernest Prakasa: Mana yang Menyebalkan Kabur Karantina atau Spoiler Spiderman?

"Karantina penting tapi begitu mudah berubah," ungkapnya.

Lebih jauh, Susi Pudjiastuti menyebut bahwa dengan banyaknya perubahan karantina tersebut maka memunculkan ketidakpatuhan masyarakat yang tidak patuh akan penerapan karantina.

"Banyak akhirnya tidak patuh. yang patuh merasa tidak adil," ujarnya.***

Halaman:

Editor: Dicky Aditya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah