KEBAKARAN Tunjungan Plaza 5 Surabaya, Penyebabnya Terungkap!

- 14 April 2022, 15:35 WIB
KEBAKARAN Tunjungan Plaza 5 Surabaya, Penyebabnya Terungkap!.
KEBAKARAN Tunjungan Plaza 5 Surabaya, Penyebabnya Terungkap!. /Zona Surabaya Raya/Doc. Satpol PP Kota Surabaya.

"Tidak ada api berasal dari dalami. Tidak ada satupun tenant yang terdampak dari api, adanya api dari luar yang berdampak dari fasad mal," katanya, menegaskan.

Baca Juga: Jadwal Buka Puasa di BALI, NTB dan NTT Kamis 14 April 2022, Catat Jamnya dan Hafalkan Doa Buka Puasa

Sementara itu, dari kejadian tersebut pihaknya bersyukur tidak ada satupun korban jiwa.

Sedangkan terkait kerugian, ia tidak ingin menyampaikan dengan alasan tertentu.

Hingga saat ini sedang berlangsung olah tempat kejadian perkara (TKP) yang dilakukan Tim Labolatorium Forensik (Labfor) Mabes Polri Cabang Surabaya dan dilakukan pembersihan di setiap lantai.

Pusat perbelanjaan Tunjungan Plaza 5 yang berlokasi di Jalan Embong Malang Kota Surabaya terbakar pada Rabu petang.

Baca Juga: Legenda Persib Yudi Guntara Sayangkan Kepergian Ardi Idrus: Kita Tahu Sendiri Dia Pemain Luar Biasa

Saat itu situasi di lokasi sedang banyak aktivitas pengunjung, terlebih kejadian berlangsung hampir bersamaan dengan waktu berbuka puasa.

Ribuan pengunjung dan karyawan langsung dievakuasi untuk keluar dari pusat perbelanjaan.

Kobaran api yang membakar sebagian bangunan di TP 5 berhasil dipadamkan total pada sekitar pukul 20.00 WIB.

Halaman:

Editor: Lucky M. Lukman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah