Wow! 40 Taman di Kota Bandung Difasilitasi WiFi Gratis

- 17 Juni 2022, 16:12 WIB
Taman Balai Kota di Jalan Merdeka, Kota Bandung.
Taman Balai Kota di Jalan Merdeka, Kota Bandung. /ARMIN ABDUL JABBAR/PR/

"Upayanya itu delegasikan ke PT BII, nanti PT BII yang akan mengadakan juga menyeiapkan fasilitas infrastruktur di Kota Bandung," ujarnya.

Ia berharap, wifi gratis di Kota Bandung terus berjalan, sehingga mendorong agar swasta untuk ikut serta berkolaborasi memasifkan hal yang serupa.

Baca Juga: Download Pakta Integritas PPDB Jateng SMA-SMK 2022

Yayan menargetkan 50 taman di Kota Bandung bisa terfasilitasi oleh wifi gratis.

"Kita targetkan sampai 50 taman, ini tinggal waktu saja karena tidak mudah (teknis) tarik kabel " ujarnya.

Sementara itu, Direktur PT Bali Towerindo Robby Hermanto mengaku siap untuk bekerja sama dengan Pemkot Bandung. Selain sebagai investasi, juga memberikan kepuasan kepada masyarakat disisi jada yaitu wifi gratis.

"Kita sudah 30 Kota Kabupaten di Jawa Bali berkolaborasi. Tentunya masing masing kita sinegikan dengan wilayah itu," katanya.

Ia mengatakan, Kota Bandung dengan keindahan wisata menjadi warisan yang perlu dijaga. Sehingga infrastruktur yang masuk perlu lebih baik.

"Bandung kita lestatikan luar biasa, menjaga eksis kota ini penuh sejarah dan keindahan wisata dan lain lain. Sehingga bentuk dukungannya infrastruktur telekomunikasi ini," katanya.***

Halaman:

Editor: Dicky Aditya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x