TABEL 8 Besar Piala Dunia Qatar 2022, Ada Argentina, Belanda, Kroasia, Brazil, Maroko, Inggris, Prancis

- 9 Desember 2022, 10:23 WIB
Jadwal pertandingan 8 besar negara yang akan bertanding di Piala Dunia Qatar 2022
Jadwal pertandingan 8 besar negara yang akan bertanding di Piala Dunia Qatar 2022 /Google

Inggris vs Prancis

Jadwal: Minggu 11 Desember 2022

Tempat: Al Bayt Stadium

Link Streaming

Seluruh pertandingan Piala Dunia Qatar 2022 dapat disaksikan di link live streaming Vidio, SCTV, Indosiar dan NEX Parabola. 

Laga pertama Brazil vs Kroasia, berikut profilnya

Brazil tidak terkalahkan dalam empat pertemuan sebelumnya dengan Kroasia. 

Kroasia menelan 4 kekalahan dari lima laga Piala Dunia mereka melawan Wakil Amerika Selatan ini. 

Dua dari empat kekalahan didapat dari Brazil 1-0 pada tahun 2006 dan 3-1 pada 2014 (keduanya fase grup).

Sejak mengalahkan Jerman 2-9 pada final 2002, Brazil selalu menderita kekalahan dalam lima laga fase gugu Piala Dunai terahirnya melawan wakil Eripa, termasuk laga di perempat final pada rangkaian tersebu (Prancis pada 2006. Belanda pada 2010 dan Belgia pada 2018).

Sejak Piala Eropa 2008, tujuh dari delapan laga fase gugur Kroasia di turnamen besar (Piala Dunia dan Piala Eropa) berlanjut hingga babak perpanjangan waktu, kecuali pada laga final Piala Dunia 2018. 

Mereka berhasil lolos dari seluruh empat laga tersebut di Piala Dunia, di mana tiga laga di antaranya dimenangkan melalui babak adu penalti.

Halaman:

Editor: Rahma Nurjuandar

Sumber: FIFA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah