Catat! 8 Universitas Terbaik di Bandung 2023, Referensi Siswa Lulusan SMA atau Sederajat

- 15 Februari 2023, 19:06 WIB
Gedung Tel-U, 8 Universitas terbaik di Bandung 2023, referensi buat siswa lulusan SMA atau sederajat
Gedung Tel-U, 8 Universitas terbaik di Bandung 2023, referensi buat siswa lulusan SMA atau sederajat /dok. tel-U//

ITB sampai saat ini masih menjadi salah satu Universitas negeri terbaik di kota Bandung. Kampus ini menjadi magnet bagi para calon mahasiswa dari seluruh Indonesia. 

Sebab, ITB merupakan sekolah tinggi teknik pertama di Indonesia yang didirikan pada tanggal 2 Maret 1959. ITB menyelenggarakan program sarjana, magister, doktor, dan profesi. 

Dengan beberapa fakultas seperti Ilmu dan Teknologi Kebumian, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Fakultas Seni Rupa dan Desain, Fakultas Teknologi Industri, Fakultas Teknik Mesin dan Dirgantara, Fakultas Teknik Pertambangan dan Perminyakan, serta Fakultas Teknik Sipil dan Lingkungan.

Peringkat nasional ITB: 4

2. Universitas Padjadjaran (UNPAD)

Universitas di Bandung yang murah adalah UNPAD. Universitas ini selalu ramai saat pendaftaran mahasiswa baru. 

Bahkan, UNPAD berada di urutan pertama sebagai PTN yang pendaftarnya banyak melalui SNMPTN atau SBMPTN. Tidak hanya itu saja, UNPAD berhasil masuk 10 besar.

UNPAD mendapat akreditasi A dengan banyak fakultas yang tersedia. Mulai dari fakultas pertanian, fakultas ilmu komunikasi, sampai fakultas kedokteran.

Baca Juga: Data Terbaru 13 UNIVERSITAS TERBAIK di Bandung, Jawa Barat, Versi EduRank, Ada Unpas dan Telkom

Halaman:

Editor: Imam Ahmad Fauzan

Sumber: Uni Rank


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x