10 Universitas Terbaik di Surabaya Negeri dan Swasta Versi UniRank, Telah Mendapatkan Akreditasi BAN-PT  

- 14 September 2023, 16:13 WIB
 Unair, salah satu universitas terbaik di Surabaya.
Unair, salah satu universitas terbaik di Surabaya. / unair.ac.id/

10 Universitas Terbaik di Surabaya

Berikut daftar Universitas terbaik di Surabaya versi UniRank dan juga versi Kemendikbud yang telah mendapatkan akreditasi dari BAN-PT sebagaimana dirangkum GalamediaNews dari website resmi UniRank.

  1. Universitas Airlangga (Unair)

Universitas Airlangga (UNAIR) merupakan perguruan tinggi negeri terbaik pertama di Surabaya dan menempati posisi terbaik kelima tingkat nasional.

Kampus ini berlokasikan di kawasan Gubeng Surabaya dan dikenal sebagai salah satu kampus terpopuler di Surabaya dengan 14 fakultas dan 1 sekolah pascasarjana yang berada di tiga kampus.

Baca Juga: Sinopsis Han River Police, Drama Korea Komedi Aksi yang Mengangkat Kisah Polisi Sungai Han

  1. Institut Teknologi Sepuluh November (ITS)

Perguruan tinggi terbaik di Surabaya selanjutnya adalah Institut Teknologi Sepuluh November atau ITS. Kampus ini berada di peringkat ke-12 tingkat nasional dan juga sudah mendapatkan akreditasi Unggul atau akreditasi A dari BAN-PT.

Saat ini, kampus berbasis sains dan teknologi yang telah berdiri sejak 1957 ini telah memiliki 7 fakultas unggulan dengan jumlah program studi sebanyak 39 jurusan.

  1. Universitas Islam Negeri Sunan Ampel (UINSA)

Di posisi ketiga universitas terbaik di Surabaya adalahlah Universitas Islam Negeri Sunan Ampel atau yang disingkat dengan UINSA dan berhasil menduduki peringkat ke-36 tingkat nasional dan juga telah memperoleh sertifikat unggulan atau akreditasi A dari BAN-PT.

Kampus ini berada di Kecamatan Wonocolo, Surabaya yang saat ini telah memiliki 9 fakultas unggulan dengan 46 jurusan yang ditawarkan kepada mahasiswanya. Menariknya, UINSA mewajibkan mahasiswa barunya untuk masuk asrama selama satu tahun di tahun pertama.

Baca Juga: NONTON Anime Jujutsu Kaisen Season 2 Episode 8 Sub Indo LEGAL TERBARU Selain dari Otakudesu dan Anoboy

Halaman:

Editor: Dicky Aditya

Sumber: UniRank


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah