4 KULINER Legendaris Bandung yang Cocok Buat Makan Siang, Wisata Kuliner Enak Menggugah Selera

- 31 Januari 2023, 15:58 WIB
4 wisata kuliner legendaris Bandung yang enak dan cocok untuk makan siang, enak dan menggugah selera/YouTube Dyodoran
4 wisata kuliner legendaris Bandung yang enak dan cocok untuk makan siang, enak dan menggugah selera/YouTube Dyodoran /

Lokasinya berada di Jln. Balonggede No.1, Kec. Regol, Kota Bandung.

Jam operasional 08.00 - 18.30 WIB.

Baca Juga: Kapan 1 Ramadhan 1444 Hijriah? Muhammadiyah Sudah Menetapkan Tanggal Awal Puasa dan Idul Fitri

  1. Soto Ojolali

Melansir dari instagram @sotoojolali.official,  objek wisata ini sudah ada sejak tahun 1939 dan masih eksis hingga hari ini.

Soto Ojolali menyajikan beberapa jenis soto yang cocok dijadikan makan siang yang enak untuk disantap bersama keluarga atau pasangan, seperti Soto Bandung atau soto ayam.

Lokasinya berada di Jln. Cibadak No.79, Karanganyar, Astanaanyar, Kota Bandung.

Jam operasional 09.00 – 21.00 WIB.

  1. Warung Bu Eha

Destinasi wisata kuliner legendaris  berikutnya ini sudah ada sejak tahun 1947 dan cocok  dijadikan destinasi makan siang di Kota Kembang.

Melansir dari YouTube Dyodoran (1 Juni 2022), banyak menu-menu masakan khas Sunda dengan cita rasa enak menggugah selera.

Beberapa menu yang ada antara lain ayam goreng, ikan goreng, berbagai pepes, sayur asem, dan yang lainnya.

Halaman:

Editor: Nalarya Nugraha

Sumber: Instagram YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah