Ciung Wanara Karangkamulyan, Simpan 9 Situs Sejarah Kerajaan Galuh

- 23 Februari 2023, 14:10 WIB
Situs Pamangkonan sala satu situs di wisata Ciung Wanara Karangkamulyan./Santi Febrianti
Situs Pamangkonan sala satu situs di wisata Ciung Wanara Karangkamulyan./Santi Febrianti /

 

GALAMEDIANEWS – Ciung Wanara adalah salah satu wisata budaya yang berada di Ciamis Jawa Barat. Wisata Ciung Wanara merupakan wisata atau situs purbakala bersejarah dan penemuan arkeolog yang terletak di desa Karangkamulya Ciamis Jawa Barat.

Tempat ini mempunyai luas kurang lebih 25 hektar dengan 9 situs peninggalan sejarah Kerajaan Galuh.

Cerita Ciung Wanara merupakan cerita tentang kerajaan Galuh dimana kerajaan ini sudah berdiri sebelum berdirinya kerajaan Majapahit dan Padjadjaran.

Baca Juga: Kenali Korupsi Politik, Korupsi Ini Bisa Menggerus Iklim Demokrasi

Cerita ini terjadi pada era Prabu Adimulya Sanghyang Cipta Permana Di Kusumah bertahta sebagai raja dengan dua permaisuri, yaitu Dewi Pangrenyep dan Dewi Naganingrum.

Dr. Tony Jubiantoro bersama dengan tim arkeologi Balar melakukan penyelidikan terkait sistus Karangkamulyan.

Halaman:

Editor: Reza Rafaeza

Sumber: academia.edu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x