5 Wisata Kuliner Sate di Bandung yang Terenak, Legendaris Sering Dikunjungi Artis, YouTubers hingga Pejabat

- 2 Oktober 2023, 11:50 WIB
Sate Hadori Bandung merupakan salah satu rekomendasi kuliner sate di Bandung yang terkenal enak dan legendaris dan sering dikunjungi oleh Youtubers, artis dan pejabat./Instagram @satehadoribandung
Sate Hadori Bandung merupakan salah satu rekomendasi kuliner sate di Bandung yang terkenal enak dan legendaris dan sering dikunjungi oleh Youtubers, artis dan pejabat./Instagram @satehadoribandung /

5. Warung Sate Pak Gino

Warung Sate Pak Gino merupakan tempat kuliner yang legendaris dan terkenal enak di Bandung. Sate Pak Gino juga terbilang legendaris, lantaran sudah ada sejak tahun 1978.

Ciri khas kuliner ini adalah sate kambing dengan menggunakan kambing muda dan menghasilkan daging sate yang empuk.

Baca Juga: Prediksi Skor Fulham vs Chelsea di Liga Inggris: Preview dan Susunan Pemain

Sate pun disajikan di Hot plate dengan pelengkap bumbu kecap, bumbu kacang dan acar. Harga perporsi sate di sini yaitu sekitar Rp50.000.

Untuk lokasinya berada di Jl. Sunda No.76, Merdeka, Sumur Bandung, Kota Bandung.

Itulah, lima rekomendasi wisata kuliner sate di Bandung yang terkenal enak dan legendaris dan sering dikunjungi oleh YouTubers, artis dan pejabat.***

Halaman:

Editor: Lucky M. Lukman

Sumber: YouTube RUANG KULINER


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah