Digaet Liam Payne Tampil di Showcase Terbarunya, Ini Fakta Seputar Marion Jola

- 14 Juli 2021, 08:11 WIB
Marion Jola diajak tampil oleh Liam Payne One Deraction di acara Here's to The Future
Marion Jola diajak tampil oleh Liam Payne One Deraction di acara Here's to The Future /instagram

GALAMEDIA - Nama Marion Jola, penyanyi jebolan ajang pencarian bakat Indonesian Idol tengah menarik perhatian.

Sempat trending di twitter akhir-akhir ini, rupanya Marion Jola diajak tampil oleh Liam Payne One Diraction di acara Here's to The Future yang digelar pada 31 Juli mendatang.

Menyedot perhatian, berikut fakta seputar Marion Jola yang Galamedia rangkum dari berbagai sumber:

Baca Juga: Pendidikan dr. Lois Timbulkan Kecurigaan dr. Tirta, Pihak Keluarga Beberkan Fakta Akademis Sang Dokter

1. Debut single perdana ditahun 2018

Penyanyi yang akrab disapa Lala ini merilis single perdananya ditahun 2018 berjudul "Jangan". Lagu tersebut merupakan kolaborasi Lala dengan Rayi Putra Raharjo.

2. Rilis sejumlah lagu

Nama Marion Jola didunia tarik suara kian populer. Lala merilis sejumlah lagu diantaranya Tak ingin Pisah serta Rayu di tahun 2019. Kemudian ditahun 2020 ia kembali meluncurkan single berjudul Jam Rawan.

Baca Juga: Risma Ancam Pindahkan ASN ke Papua, Gus Umar: Anda Anggap Papua Tempat Pembuangan? Cara Berpikirnya Kok Gini

3. Raih Penghargaan
Karyanya membawa pelantun lagu berjudul Rayu ini meraih sejumlah penghargaan diberbagai kategori, di antaranya Best New Asian Artist Indonesia serta Pendatang Baru terbaik Mnet Asian Music Award 2018 dan Pendatang Baru Terdahsyat, Lagu Upbeat terdahsyat, Lagu Terdahsyat Dahsyatnya Award 2019.

Halaman:

Editor: Hj. Eli Siti Wasilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah