Terungkap, Ini Alasan Kamu Harus Menutup Mata Saat Berciuman

- 2 Maret 2021, 16:10 WIB
Ilustrasi berciuman.
Ilustrasi berciuman. /PIXABAY

GALAMEDIA - Pernahkah kamu mengamati, hampir semua adegan ciuman di film-film selalu digambarkan sambil memejamkan mata? Disadari atau tidak, hal yang sama juga berlaku dalam keseharian.

Bagi kamu yang pernah berciuman, kepikiran gak sih kalau kebanyakan dari kita lebih senang melakukannya dengan mata yang tertutup?

Membuat penglihatan kita menjadi gelap itu semacam naluri alamiah buat bisa lebih menikmati. Setiap momennya, setiap bunyi sampai yang penting adalah setiap sentuhnya.

Baca Juga: Jokowi Cabut Perpres Legalisasi Miras, HNW: Mestinya Sejak Awal Kebijakan Itu Pro Rakyat

Selain sebagai ungkapan kasih sayang, ciuman juga memberi berbagai manfaat kesehatan jika dilakukan dengan pasangan yang resmi.

Perilaku ini memicu pelepasan endorfin dan oksitosin, dua hormon yang berhubungan dengan rasa senang dan bahagia.

Terkait refleks mata terpejam saat berciuman, penelitian Dr Sandra Murphy dan Dr Polly Dalton dari Royal Holloway, University of London, mengungkap alasannya.

Mereka mencoba mempelajari perilaku berciuman manusia dengan berfokus pada bagaimana manusia memproses indra peraba.

Baca Juga: Jokowi Resmi Cabut Aturan Investasi Miras, Iwan Fals: Lho Perpres Mirasnya Udah Dicabut To..

Halaman:

Editor: Lucky M. Lukman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x