TERKUAK! Ternyata Indonesia Memiliki Utang pada 10 Negara Ini Lho, China Posisi Tertinggi?

- 23 Desember 2021, 13:15 WIB
Ilustrasi utang.
Ilustrasi utang. /Pexels/Burst/

GALAMEDIA - Indonesia memiliki utang cukup fantastis.

Tercatat pada Bulan April 2021 utang RI mencapai  Rp 6.019 triliun.

Dilansir Galamedia dari akun akun Instagram @bigalphaid, total Utang Luar Negeri (ULN) pemerintah pada sejumlah sekitar $217,673 miliar

Utang lainnya berasal dari lembaga keuangan dunia seperti Asian Development Bank (ADB) dan Internasional Bank for Reconstruction and Development (IBRD).

Baca Juga: Diakui Se-Asia Tenggara, Ini 2 Kota di Indonesia yang Dicap sebagai Kota Paling Berbahaya, Kota Kamu Termasuk?

Indonesia jugatercatat berutang pada International Monetary Fund (IMF) dan banyak lainnya.

Jika ditotal utang IMF dan lain-lain ini mencapai $36,115 miliar.

Berikut daftar negara yang memberi pinjaman untuk Indonesia:

Baca Juga: Bikin Bangga! 9 Film Hollywood Ini Gunakan Bahasa Indonesia dalam Dialognya

1. Singapura $68,015 miliar

2. Amerika Serikat $30,816 miliar

3. Jepang d$28,154 miliar

4. China $21,448 miliar

5. Hong Kong $13,244 miliar

6. Asia lainnya $10,395 miliar

7. Korea Selatan $6,480 miliar

8. Sindikasi negara-negara $5,846 miliar

9. Belanda $5,744 miliar

10. Jerman $5,565 miliar.***

Editor: Mia Fahrani

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x