Jangan Anggap Sepele, Berikut Cara Memakai Sunscreen yang Benar Sesuai Jenisnya Menurut Kinans Review

- 3 Januari 2022, 13:38 WIB
Ilustrasi Sunscreen.
Ilustrasi Sunscreen. /Pixabay.com/ kaboompics

 

GALAMEDIA – Sunscreen atau tabir surya merupakan produk kimiawi yang berbentuk cairan atau lotion.

Sunscreen diklaim berguna untuk menghalangi pengaruh buruk cahaya matahari yang merusak kulit.

Sunscreen digunakan sebagai penyaring sinar radiasi UVA dan UVB yang berbahaya untuk kulit, salah satunya dapat menyebabkan kanker kulit.

Baca Juga: Big Hit Umumkan Suga BTS Sembuh dari Covid-19 Hingga Trending di Twitter

Tanpa menggunakan tabir surya, maka skincare yang digunakan akan sia-sia. Karena efektivitas sebuah skincare tergantung bagaimana perlindungan kulit di siang hari.

Kecuali jika kita berada di dalam ruangan seharian, tanpa adanya cahaya yang masuk atau ditutup gorden gelap, maka tidak apa-apa tak menggunakan sunscreen juga.

Saat ini tabir surya memiliki banyak macam bentuk dan tekstur yang dapat digunakan sesuai kebutuhan.

Dilansir Galamedia dari akun Instagram @kinans.review, berikut cara memakai sunscreen yang benar sesuai jenisnya:

Baca Juga: Video Mesranya Viral, Akun Instagram Zikri Daulay Digeruduk Warganet: Oh Gitu Ya Bang

Halaman:

Editor: Dadang Setiawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x