5 Bahaya Pornografi Bagi Otak, Salah Satunya Menimbulkan Penyakit Mental

- 26 Januari 2022, 14:26 WIB
Keseringan menonton pornografi/pexels
Keseringan menonton pornografi/pexels /
GALAMEDIA – Keseringan menonton pornografi tidak hanya merusak otak bagian PFC saja, namun ada dampak lain yang akan di alami oleh otak pecandu  pornografi. Berikut adalah 5 bahaya pornografi bagi otak.
 
1. Dapat Menyusutkan Otak 
 
Penyusutan otak adalah kondisi hilangnya neuron (sel-sel saraf) di otak dan juga kerusakan pada hubungan antar sel-sel tersebut.
 
2. Kecanduan Dopamin
 
Kecanduan pornografi dapat mengeluarkan Hormon dopamin atau Hormon kebahagiaan yang akan membuat seseorang kecanduan, sama halnya seperti kecanduan narkoba.
 
 
3. Penyakit Mental
 
Kecanduan pornografi juga bisa mengakibatkan timbulnya berbagai penyakit mental seperti kecemasan, depresi sampai persepsi negative terhadap diri sendiri, dan berbagai penyakit mental lainnya.
 
4. Membuat Bodoh 
 
Mulai dari kurang fokus, sulit menghafal, dan mudah lupa, inilah yang akan dialami oleh otak pecandu pornografi.
 
5. Kecanduan Stimulasi Berlebihan 
 
Stimulasi berlebihan adalah dimana seseorang lebih ekstrim mencari hal-hal yang berlebihan jika dia belum merasa puas.
 
 
Nah itulah gays bahayanya jika sudah menjadi pecandu pornografi, mulai dari sekarang yuk ganti kebiasaan kita dengan yang lebih bermanfaat.***
 
 

Editor: Dicky Mawardi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x