6 Tips Menyambut Valentine Day Untuk Yang Jomblo, Gak Usah Khawatir, Lakukan Ini!

- 2 Februari 2022, 10:02 WIB
Ilustrasi valentine.
Ilustrasi valentine. /PEXELS/alleksana

Baca Juga: Omicron Diprediksi Memuncak Akhir Februari, Menteri Kesehatan Minta Masyarakat Untuk Lakukan Hal Ini

Jika kamu memiliki gebetan atau seseorang yang kamu sukai, kamu bisa mengajaknya jalan-jalan dan melakukan hal-hal yang dia sukai misalnya, memberikannya coklat, bunga, atau kado lainnya yang dia sukai.

Usahakan gebetan mu tidak sedang menjalin kasih dengan seseorang ya!

3. Confess

Confess atau mengakui, jika kamu berhasil mengajak orang yang kamu sukai jalan-jalan dan memberikan hal yang dia sukai, kamu bisa confess padanya jika kamu menyukainya, jadikan hari valentine mu sebagai tanggal jadian mu dengan dia agar terasa lebih sempurna.

Baca Juga: Tasya Farasya Ikut Tren TikTok Lagu Celine Dion, Warganet: Demi Apa? Keren Banget! Berasa Artis Internasional!

4. Jalan dengan Teman

Jika kamu tidak memiliki gebetan atau orang yang kamu sukai, mungkin kamu bisa mengajak temanmu yang juga jomblo untuk jalan-jalan.

Mengajak beberapa teman akan lebih seru dan mengasikan, mengunjungi tempat-tempat yang enak untuk ditangani ramai-ramai seperti pantai, dan pegunungan.

5. Sewa Pacar

Halaman:

Editor: Dadang Setiawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah